Jumat, Juli 26, 2024
Beranda Lampung Barat Persatuan Renang Seluruh Indonesia Lampung Barat, Adakan Swiming Club Championship Pertama Kali

Persatuan Renang Seluruh Indonesia Lampung Barat, Adakan Swiming Club Championship Pertama Kali

 

PusaranNews.id, Lampung Barat – Persatuan Renang Seluruh Indonesia (PRSI) Kabupaten Lampung Barat (Lambar) mengadakan swimming club championship utuk yang pertama kalinya diadakan di derah setempat, minggu 11 Juni 2023.

Kegiatan yang dipusatkan di kolam renang Way Sinda Pekon Kubu Perahu tersebut diikuti oleh Lima club, diantaranya swiming biyu way sinda, amphibi aquatic sport club, kihuga, swiming club gientar alam, swiming aquaarvent club dan memperlombakan 60 cabang bangperlombaan, serta diikuti 150 peserta.

Wakil Ketua I Komite Olahraga Nasinal (Koni) Lambar Iwan Setiawan, SE,. MM dalam sambutannya menyampaikan apresiasi atas prolehan perestasi PRSSI Kabupaten Lampung Barat, yang mampu menempati peringkat Dua pada ajang Pekan Olahraga Nasional tingkat Provinsi Lampung tahun 2023 lalu.

“Kita patut berbangga pada PON lalu kita menjadi runerup, padahal Lambar bukan yang diunggulkan tapi kita bisa membuktikan menjadi salah satu yg terbaik di Provinsi Lampung ini,” ungkap Iwan.

Iwan berharap dengan adanya swiming club champion ship yang pertama ini akan melahirkan atilit-atlit renang Lampung Barat yang handal, yang mampu berkimpetisi dengan atlit-atlit lain di luar Lampung Barat.

“Bibit-bibit unggul yang kita miliki harus kita bina, salah satunya dengan konsisten melaksankan kompetisi seperti ini,” kata Iwan.

Iwan juga menambahkan kedepan Koni bersama Pemkab Lambar akan terus berupaya untuk meningkatkan sarana penunjang bagi atlit renang yang ada di Kabupten Lampung Barat, salah satunya rencana pembangunan kolam renang yang memiliki standar nasional.

“Koni kedepan bersama pemkab, memang sudah berencana agar memiliki kolam renang yang memiliki standar nasional, karena itu salah satu penunjang atlit kita di kabupaten ini,” ungkapnya. (**)

RELATED ARTICLES

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

- Advertisment -
- Advertisment -
- Advertisment -
- Advertisment -
- Advertisment -
- Advertisment -
- Advertisment -
- Advertisment -
- Advertisment -
- Advertisment -

Most Popular

Recent Comments